Friday 14 June 2013

Tips Mempercepat Koneksi Internet




Manggaduaspot kali ini mau posting tentang Tips dan Trik Mempercepat Koneksi Internet di zaman yang sekarang ini internet adalah salah satu yang sering digunakan di seluruh dunia segala yang kita cari di internet serba ada maka dari itu pengguna di internet semakin banyak maka pula semakin lambat koneksi kita karena banyaknya DNS yang dipergunakan oleh pengguna di seluruh dunia maka dari itu mungkin ini beberapa tips yang bisa manggaduaspot bagikan untuk anda semoga saja bermanfaat.

Tips ini bisa digunakan atau tidak tergantung dari pemikiran anda manggaduaspot hanya memberikan seputar informasi siapa tahu saja bisa bermanfaat bagi kalian semua yang suka sekali menggunakan koneksi di internet dan sering kali mengalami koneksi yang sangat lambat itu bisa di dapat dari beberapa dampak yang terjadi salah satunya pengguna modem yang penggunanya sudah banyak menggunakannya ini tips bisa anda coba semoga bermanfaat baca juga artikel lainnya Cara Mempercepat Koneksi Modem Smartfren EVDO..

1. Untuk pengguna modem carilah modem dengan berkecepatan sampai 7,2 MB karena memiliki kecepatan upload dan download yang cukup tinggi sesuai paket yang anda beli kalau bisa jangan beli modem yang Black Market (BM) karena dalam kecepatan kurang optimal kalau bisa seperti yang manggaduaspot pakai saat ini Modem Smartfren USB Modem EC1261-2 dan beli paket yang Rp.99.000 dengan cara Ketik : Data unl30 karena manggaduaspot sudah hampir 1 tahun menggunakan modem dan paket tersebut dan sangat optimal sekali.

2. Hindari modem yang sudah bundling dengan ISP, karena modem yang sudah bundling dengan ISP biasanya sudah di lock oleh pabriknya sehingga kita tidak bisa berpindah menggunakan operator lain.

3. Dalam pemilihan ISP kiha harus benar karena ISP yang benar ialah perusahaan yang menyediakan internet seperti Telkmosel, XL, Smartfren ini salah satu provider yang saat ini internetnya cukup internet dan juga lokasi yang mencakup jaringan tentunya akan berpengaruh jadi usahakan pilih modem internet yang sinyalnya bagus di daerah yang kita tempati.


Jadi seperti itulah informasi hanya sedikit tapi semoga saja bermanfaat bagi anda satu lagi sinyal memang sangat berpengaruh pada kecepatan modem jadi usahakn di daerah anda sinyalnya cukup bagus untuk bisa menggunakan modem sesuai provider yang anda miliki cukup sekian dari manggaduaspot SELAMAT MENCOBA.

Share On:

Ditulis Oleh : Unknown Hari: 12:04 Kategori:

4 komentar:

Mohon berkomentar yang baik dan benar gan jangan meninggalkan link aktif di dalam kolom komentar. Terima Kasih